Calia House Of Eatery Jogja - Harga Menu, Fasilitas Lengkap & Lokasi

Calia House Of Eatery Jogja - Setiap sudut di Kota Jogja memang selalu menjadi daya tarik untuk para treveler. Kota ini sepertinya memiliki magnet yang membuat wisatawan ingin selalu kembali berkunjung. Salah satu alasanya mungkin karena Jogja selalu menghadirkan tempat-tempat istimewa yang menarik untuk dikunjungi, mulai dari tempat wisata alam, wisata buatan hingga tempat-tempat nongkrong instagramable.

Calia House Of Eatery Jogja - Harga Menu, Fasilitas Lengkap & Lokasi
Calia House Of Eatery Jogja - Harga Menu, Fasilitas Lengkap & Lokasi
Nah kali ini Wisatainfo ingin membahas salah satu tempat nongkrong di Jogja yang menarik untuk dikunjungi. Tempat ini bernama Calia House Of Eatery, sebuah tempat nongkrong istimewa yang cocok buat ngumpul-ngumpul bersama teman, kerabat dan keluarga tercinta.

Sekilas Tentang Calia House Of Eatery Jogja

Calia House Of Eatery merupakan salah satu objek wisata kuliner di Jogja yang baru ramai diperbincangkan. Tempat ini memang tergolong masih sangat baru, karena baru dibuka mulai bulan Februari 2021 lalu.

Cafe baru di Jogja ini hadir dengan mengusung konsep bangunan semi industrial minimalis yang instagramable. Tempatnya cukup luas, nyaman, kebersihannya terjaga dan fasilitasnya juga sudah memadai.

Maka dari itu, Wisatainfo.com telah merangkum informasi penting terkait daya tarik, fasilitas lengkap, daftar menu, jam operasional dan lokasi Calia House Of Eatery Yogyakarta. Selamat membaca sobat Wisatainfo

Apa Daya Tariknya?

Daya tarik utama dari cafe ini yakni lokasinya tak jauh dari pusat kota. Calia House of Eatery dibangun di perbatasan Kota Yogyakarta dan Kabupaten Sleman, lokasinya sangat strategis dan aksesnya juga sangat mudah ditemukan.

Sesampai disana, kalian akan disambut dengan bangunan bergaya minimalis modern semi industrial. Dibagian depan bangunan terdapat ruangan semi outdoor yang cukup luas, selanjutnya untuk area bar menyatu dengan kasir.

Calia House Of Eatery Yogyakarta juga menyediakan ruangan yang digunakan untuk santai-santai. Terdapat pada sudut ruangan yang dipenuhi kursi berupa bean bag beralaskan batu-batu putih yang tentunya cocok untuk bersantai ria.

Calia House Of Eatery Jogja
Calia House Of Eatery Jogja
Selanjutnya pada ruangan indoor terbagi menjadi dua bagian yakni ruang utama berkonsep sharing table dan ruangan khusus berkonsep working space. Di ruangan sharing table terdapat banyak meja panjang dan kursi nyaman yang dapat kalian dinikmati.

Sedangkan pada ruangan working space, tempatnya cukup nyaman untuk menyelesaikan pekerjaan karena ruangan tersebut sepenuhnya tertutup dan terpisah dari ruangan lain.

Harga Menu di Calia House Of Eatery Jogja
Harga Menu di Calia House Of Eatery Jogja
Tak hanya desain tempatnya yang instagramable, Calia House Of Eatery juga telah menyiapkan beragam menu makanan dan minuman dengan harga yang terjangkau. Tersedia menu seperti kudapan ringan, menu makanan berat hingga beragam minuman. Untuk harga menu di Calia House of Eatery Jogja mulai Rp 12.000 hingga 38.000 saja.

Fasilitas Lengkap

Layaknya cafe populer di Jogja, Calia House Of Eatery Kragilan juga telah memiliki fasilitas penunjang demi kenyaman dan kepuasan pengunjung. Berikut fasilitasnya :
  • Area Parkir
  • Toilet
  • Mushola
  • Akses Wifi
  • Bean Bag
  • Ruangan AC
  • Stop Kontak
  • Smoking Area
  • Fasilitas Protokol Kesehatan
  • dan lainnya
Mengingat masih dalam pandemi, pengunjung diwajibkan untuk mematuhi protokol kesehatan yang berlaku di Calia House Of Eatery Mlati.

Daftar Menu Calia House Of Eatery Jogja

Menu di Calia House Of Eatery Jogja
Menu di Calia House Of Eatery Jogja
Berikut Menu dan Harganya di Calia House Of Eatery Yogyakarta :

Salad :
  • Vietnamese Springroll 36k
  • Caesar Salad 37k
  • Loloroso Asian Delight 37k
  • Buritos Bumbu Rujak 38k
Signature :
  • Calia Fried Rice 43k
  • Soto Betawi 44k
  • Mediterranean Signature Rump Spice 72k
Grazzing :
  • French Fries 33k
  • Homemade Chicken Sriracha 37k
  • Crème Mamasan 38k
  • Wings Cheesy Bites 39k
  • Fish x Chips 39k
  • Focaccia Sandwich 42k
  • Fritto Misto Platter 48k
Japanese Bowl :
  • Tamago Poke Bowl 39k
  • Yakimeshi 42k
  • O’niku Bulgogi 42k
  • Chikin Claypot Rice 43k
  • Gindara Mentai 44k
  • Beef Yakiniku 44k
Extra :
  • Rice 6k
  • Kimchi 6k
  • Egg 6k
  • Cheese (Cheeddar / Parmesan / Mozzarella) 7k
  • Mashed Potato 7k
Indonesian Dish :
  • Soto Lamongan 37k
  • Kuah Ulam buleleng 38k
  • Wonton Soup 39k
  • Chicken Salted Egg Sambal Matah 39k
  • Honje Fried Rice 43k
  • Beef Joe Fried Rice 43k
Desert :
  • Churros 32k
  • Mile Fuille 35k
  • Mango Sticky Rice 37k
  • Banana Fritto 38k
Espresso Based :
  • Espresso 15k ( hot )
  • Doppio 18k ( hot )
  • Ristretto 18k( hot )
  • Americano / Long Black 20k ( ice ) / 19k ( hot )
  • Affogato 25k ( ice )
Additional :
  • Mineral Water 15k
  • Hot Water 5k
  • Ice Cream / Scoop 5k
  • Whipped Cream 5k
  • Extra Shot 5k
  • Flavor Syrup 3k
Milk Coffee Based :
  • Cappuccino 25k ( ice ) / 23k ( hot )
  • Picollo 23k( hot )
  • Cafe Latte (Vanilla / Caramel / Hazelnut / Tiramisu) 27k ( ice ) / 25k ( hot )
  • Mochaccino 27k ( ice ) / 25k ( hot )
  • Frappuccino 25k ( ice )
  • Calia’s Signature 27k ( ice )
  • Rum Caramel Coffee Salted Caramel 27k ( ice )
  • Banoffee 25k( ice )
  • Frappuccino 25k ( ice )
Milk Non Coffee Based :
  • Chocolate 25k ( ice ) / 23k ( hot )
  • Red Velvet 25k ( ice ) / 23k ( hot )
  • Matcha Latte 25k( ice ) / 23k ( hot )
  • Choco Banana 25k ( ice )
  • Choco Caramel 27k ( ice )
  • Choco Mint 27k ( ice )
  • Regal Signature 29k ( ice )
  • Cookies and Cream 29k ( ice )
  • Choco Crumble 29k ( ice )
  • Creamy Red Cookies 29k ( ice )
Mocktail :
  • Mojito 23k
  • Mojito Yakult 25k
  • Espresso Sunkist 27k
  • Calia Essence Blue 27k
  • Lychee Citrus Lemonade 29k
  • Crimson Kiss 29k
  • Baby Pink Blossom 29k

Itulah daftar menu di Calia House of Eatery Jogja yang bisa kalian pesan.

Lokasi Calia House Of Eatery

Alamat Calia House Of Eatery berada di daerah Jl. Kragilan, Rogoyudan, Sinduadi, Kec. Mlati, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55242. Untuk aksesnya cukup mudah karena lokasinya tak jauh dari pusat kota Jogja. Hanya berjarak sekitar 4,6 km dan membutuhkan waktu sekitar 13 menit saja.

Jam Operasional

Mengenai Jam Operasional / Jam Buka, Calia House Of Eatery dibuka mulai pukul 09.00 hingga 22.00 WIB pada setiap harinya.

Galeri Foto

Calia House Of Eatery Yogyakarta
Calia House Of Eatery Yogyakarta
Calia House Of Eatery Kragilan Mlati
Calia House Of Eatery Kragilan Mlati
Cafe Working Space di Jogja Terbaru
Cafe Working Space di Jogja Terbaru
Photo by :
@talkcoff
@nongkrong_jogja
@nongkidcafe

Demikian informasi terkait Calia House Of Eatery, Rekomendasi Cafe Working Space di Jogja Terbaru. Semoga bermanfaat. Terima kasih....
Previous Post Next Post